bkkbn-jatim-pantau-orientasi-tpk-dalam-penurunan-stunting-melalui-monitoring-dan-evaluasi

“Kami menargetkan angka stunting di Kecamatan Kamal tahun ini hanya 1 kasus atau zero kasus, ” ungkapnya.

Ditempat yang sama, Danramil kecamatan Kamal yang juga sebagai Bapak Asuh Anak Stunting, Kapten Infanteri Parnowo mengatakan pihaknya akan terus mendampingi anak stunting dengan bantuan makanan dan susu agar anak tersebut segera terbebas dari stunting.@Red.