percepat-penurunan-stunting-bkkbn-diy-bersama-umkm-gelar-jambore-kewirausahaan-umkm-2022

 

Dampak besar yang akan diberikan dalam peningkatan ekonomi keluarga dalam kesejahteraan keluarga adalah dapat menjadi acuan pemerintah dalam percepatan penurunan stunting yang juga tertuang dalam Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2021 tentang Percepatan Penurunan Stunting yang holistik, integratif, dan berkualitas melalui koordinasi, sinergi, dan sinkronisasi di antara pemangku kepentingan.

Selain dukungan pada kemajuan perekonomian masyarakat, BKKBN selaku institusi pemerintah yang ditunjuk menjadi Ketua Program Percepatan Penurunan Stunting oleh Presiden Joko Widodo untuk melakukan penanganan stunting dalam rangka pembangunan keluarga integral memberikan dukungan dalam pencegahan stunting melalui hulu lewat pasangan calon pengantin.