Sehingga sekira pukul 13.00 Wib saat sedang kembali ke daratan,perahu yang ditumpangi 10 orang itu tertancap lumpur.

“Setelah mendapat laporan, kapal patroli dan rescue segera merapat ke TKP untuk evakuasi,”ujar Akbp Budi,Selasa (16/5).

Ia mengatakan proses evakuasi memang sempat mengalami kendala karena air laut sedang surut.